29 Jan 2010

Hukum Ohm


Hukum Ohm
 
Dari hukum Ohm diketahui, resistansi berbanding terbalik dengan jumlah arus yang mengalir
melalui resistor tersebut.




 Dimana:  V = tegangan dengan satuan (Volt),  I = arus dengan satuan (Ampere), R = resistansi dengan satuan (Resistansi), P = daya dengan satuan (Watt)

Tidak ada komentar: